POKJA untuk Indonesia Service Corporation

Dalam melaksanakan program kerjanya POKJA untuk Indonesia Service Corporation, Masyarakat Telematika Indonesia (MASTEL) akan memfokuskan diri dalam mendukung perwujudan “Services Corporation” bagi Negara Republik Indonesia dengan menggunakan prasarana ICT guna mendukung Industri yang kompetitif, Sumber Daya yang Kompeten di bidangnya dan berwawasan global, Regulasi yang kondusif bagi semua stakeholder dengan Pemanfaatan Infrastruktur Broadband yang optimal.