Tanggapan Mastel terhadap RPM tentang Penyediaan Kewajiban Pelayanan Universal

Pada tanggal 12 Mei 2015, Ketua Umum MASTEL mengirimkan surat kepada Menkominfo dengan perihal Tanggapan Mastel terhadap Rancangan Peraturan Menkominfo tentang Penyediaan Kewajiban Pelayanan Universal Telekomunikasi dan Informatika.

Tanggapan-tanggapan yang disampaikan MASTEL tersebut meliputi beberapa hal seperti definisi KPU, jenis kontribusi, sumber pendanaan lain, lingkup kegiatan KPU, tata cara pelaksanaan, lembaga pelaksana kegiatan, dan pengawasan serta evaluasi oleh perangkat pengawasan internal di Kemenkominfo.

Tanggapan MASTEL terhadap RPM Komunikasi dan Informatika

Apabila dokumen tidak muncul, silahkan gunakan tautan berikut ini lihat dokumen.