Tanggapan Terhadap Dokumen Penyusunan RUU Telekomunikasi

Menanggapi Surat dari Pelaksana Harian Direktur Jenderal Penyelenggaraan Pos dan Informatika kepada MASTEL No. 206/DJPPI.3/PI.02.05/7/2016 tertanggal 13 Juli 2016 perihal Penyampaian dan Permohonan Masukan terhadap Dokumen Penyusunan RUU tentang Telekomunikasi, berikut ini kami sampaikan tanggapan umum atas Dokumen Penyusunan RUU Telekomunikasi: