RAPAT DETIKNAS DENGAN WAMEN PAN-RB MENGENAI E-GOVERNMENT

Rapat Dewan TIK Nasional dengan Wakil Menteri PAN di kantor Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi tentang Pelaksanaan e-Government di Indonesia Sebagai Bagian dari Pilar Pelaksanaan Reformasi Birokrasi,
Jakarta 18/08/2014